Top

Mewarnai

Pahlawan Nasional #11

Serunya mewarnai sambil belajar! Ayo, berkreasi sambil mengenal para pahlawan yang luar biasa!

Alat dan Bahan: Pensil Warna, atau Krayon

Jumlah Halaman: 6 Halaman

Selamat datang di kegiatan mewarnai!

Ingin anak Anda mengisi waktu luang dengan kegiatan yang bermanfaat? Lembar kerja inilah solusi yang tepat! Lembar kerja ini dirancang khusus untuk memperkenalkan anak-anak pada tokoh-tokoh pahlawan nasional Negara Indonesia. Diharapkan, mereka dapat memahami pentingnya peran para pahlawan dalam sejarah bangsa Indonesia. Kegiatan mewarnai ini juga bisa merangsang kreativitas serta mengembangkan kemampuan motorik anak-anak.

Apa saja yang bisa dilakukan?

  • Bantu anak dalam mengunduh dan mencetak lembar kerja.
  • Ajak anak untuk menyiapkan pensil warna atau krayon favorit mereka.
  • Dampingi anak dalam mewarnai setiap gambar pahlawan yang ada, seperti Nyi Ageng Serang, Wilhelmus Zakaria Johannes, Cut Nyak Meutia dan tokoh-tokoh hebat lainnya. 

Mari, tanamkan rasa cinta tanah air pada diri anak-anak melalui kegiatan mewarnai yang edukatif dan bermakna!

Bagikan printable ini

Masuk sekarang untuk mendapatkan Educa Printables secara langsung dan GRATIS!