Top

Menghitung

Hitung Berudu dan Kawan-kawannya

Saatnya belajar angka! Ayo, hitung berudu, kuda, bunglon dan nyamuk dengan teliti!

Alat dan Bahan: alat tulis, pewarna

Jumlah Halaman: 6 Halaman

Selamat datang di petualangan angka!

Anak Anda bosan belajar berhitung dengan cara yang membosankan? Kami memiliki solusi yang tepat! Kami merancang lembar kerja ini untuk membantu anak-anak prasekolah untuk belajar menghitung sambil mengenal hewan. Dengan gambar-gambar yang lucu dan konsep sederhana, kami berharap anak Anda bisa memahami konsep bilangan dengan cara yang menyenangkan.

Apa saja yang harus dilakukan?

  1. Bantu anak untuk mengunduh dan mencetak lembar kerja.
  2. Ajak anak untuk menyiapkan alat tulis mereka.
  3. Dampingi anak untuk menghitung jumlah yang hewan yang ada pada gambar.
  4. Arahkan anak untuk menghubungkan pada angka yang sesuai dengan jumlah hewan.

Nah, tunggu apalagi? Langkah kecil ini akan membuat dampak positif bagi kemampuan anak.

Bagikan printable ini

Masuk sekarang untuk mendapatkan Educa Printables secara langsung dan GRATIS!